Horee, BLT MRP Rp600 Ribu Pencairannya Tinggal Menghitung Hari

- 29 Maret 2024, 02:05 WIB
Ilustrasi penerima PKH, BLT MRP dan BPNT
Ilustrasi penerima PKH, BLT MRP dan BPNT /

Adapun kriteria penerima BLT MRP Rp600 ribu sama seperti penerima BLT El Nino yang sudah disalurkan oleh pemerintah pada tahun 2023 lalu.

Sambil menunggu waktu pencairan, sebaiknya cek apakah nama Anda terdaftar sebagai penerima BLT MRP Rp 600 ribu atau tidak.

Caranya cek penerima BLT MRP Rp 600 ribu sangatlah mudah.

Baca Juga: Puluhan Advokat Garut Siap Kawal Frederico

Anda hanya perlu mengunjungi situs cekbansos.kemensos.go.id di HP. Kemudian isi data untuk cek penerima BLT MRP Rp 600 ribu.

Nantinya, sistem Cek Bansos Kemensos akan mencari Nama Penerima Manfaat (PM) sesuai wilayah yang diinputkan.

Inilah cara cek penerima BLT MRP Rp 600 ribu di cekbansos.kemensos.go.id:

- Akses situs cekbansos.kemensos.go.id atau klik link ini.

- Masukkan Provinsi, Kabupaten, Kecamatan, dan Desa/Kelurahan.

- Masukkan nama Penerima Manfaat (PM) sesuai KTP.

Halaman:

Editor: Robi Taufiq Akbar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x