Ciri Koin Rp100 Rumah Gadang yang Dihargai Belasan Juta Rupiah, Apakah Masih Ada?

- 1 Juni 2024, 19:05 WIB
Koin kuno Rp100 Rumah Gadang mempunyai jenis tertentu yang mahal harganya
Koin kuno Rp100 Rumah Gadang mempunyai jenis tertentu yang mahal harganya /Priangan Insider/

PRIANGANINSIDER - Pecinta uang kuno harus mengetahui bahwa ada beberapa jenis koin kuno yang dihargai mahal di kalangan kolektor. Hal ini sangat penting untuk memastikan anda tidak mendapatkan informasi yang salah tentang uang kuno yang mahal.

Perlu diketahui bahwa tidak semua jenis uang kuno akan dihargai mahal. Harga uang kuno mahal tidaknya akan sangat tergantung dari nilai kelangkaannya.

Keberadaannya yang terbatas di tengah masyarakat akan membuatnya menjadi sangat mahal.

Baca Juga: Buruan Jual, Kolektor Mimin Aro Mau Beli Koin Kuno dan Uang Kertas Kuno Ini

Selain itu nilai keunikan dan nilai sejarahnya yang juga akan menentukan seberapa besar uang itu akan dihargai mahal.

Jika kita berbicara tentang koin Rp100 rumah gadang, sebetulnya kebanyakan uang ini tidak mahal harganya. Uang ini masih sangat mudah kita temui di tengah masyarakat.

Namun demikian, untuk beberapa jenis ada yang dihargai sangat mahal hingga belasan juta rupiah dan ini sudah pernah terjual di lelang uang kuno.

Baca Juga: Dokter Reisa Jelaskan Manfaat Lidah Buaya untuk Kulit, Bibir dan Gigi

Mengutip dari channel youtube @Kintamoney, seorang kolektor uang kuno profesional, dikatakan bahwa beberapa jenis dari koin Rp100 rumah gadang ada yang dihargai mahal hingga belasan juta rupiah di lelang.

Halaman:

Editor: Gilang Candra Kirana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah