Ikan Laut Ternyata Punya Manfaat Besar untuk Anak-anak, Kecerdasan Salah Satunya

- 11 Mei 2024, 00:42 WIB
Ikan laut sangat bermanfaat untuk kesehatan anak-anak
Ikan laut sangat bermanfaat untuk kesehatan anak-anak /tangkapan layar @Cate Food Travel 凱特食旅/

PRIANGANINSIDER - Ikan laut adalah sumber makanan yang sangat baik dan bernutrisi tinggi. Baik dikonsumsi untuk anak-anak hingga orang dewasa.

Dalam ikan laut, terdapat kandungan omega 3, vitamin K, lemak sehat, mineral dan protein. Sehingga mengonsumsi ikan laut secara rutin akan memberikan manfaat baik bagi kesehatan.

Dalam hal ini, anak-anak juga sangat baik mengonsumsi ikan laut, walaupun ada aturan tersendiri dan tidak berlebihan.

Baca Juga: Waw, Ikan Cupang Ini Dibeli dengan Harga Rp20 Juta, Perhatikan Warnanya

Beberapa manfaat ikan laut bagi anak-anak seperti dikutip dari channel youtube @Halosehat adalah sebagai berikut:

Meningkatkan Kesehatan Mata

Asam lemak omega 3 dari ikan laut sangat baik untuk meningkatkan kesehatan mata anak-anak.

Menurut hasil penelitian, konsumsi ikan laut rutin sejak dini mampu mencegah penyakit yang berhubungan dengan kerusakan mata, apalagi keruskan retina akibat diabetes serta degenerasi makula.

Baca Juga: Fantastis, Ikan Channa Barca Ini Dibanderol dengan Harga Rp70 Juta

 

Halaman:

Editor: Gilang Candra Kirana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah