Koin Kuno 2 Rupiah Jenis Proof Terjual Rp25 Juta di Lelang

- 24 Juni 2024, 17:00 WIB
Koin kuno 2 rupiah jenis proof dihargai mahal di lelang uang kuno
Koin kuno 2 rupiah jenis proof dihargai mahal di lelang uang kuno /tangkapan layar youtube @Kintamoney/

Keterangan yang merujuk sinar pantulan pada koin ini diterapkan khusus untuk koin proof. Sementara untuk koin yang umum digunakan istilah MS. MS sendiri adalah jenis koin yang memang diperuntukkan untuk diedarkan massal dengan kondisi sama seperti saat diproduksi.

Jenis koin Proof sendiri adalah koin yang tidak diedarkan secara massal oleh pemerintah. Namun koin ini terkadang dicetak cukup banyak untuk kebutuhan kolektor.

Baca Juga: Begini Cara Membersihkan Koin Kuno yang Sudah Berkarat dan Membandel

Koin proof sendiri bisa dikatakan sebagai koin contoh yang diperlukan untuk memeriksa dan mengetes master cetakan uang koin.

Koin ini juga diperuntukkan untuk arsip dari perusahaan pencetak uang atau arsip pemerintah.

 

Simpan Baik-baik Koin Ini

Dengan mengetahui mahalnya harga koin proof, anda berpeluang untuk mendapatkan uang yang besar. 

Baca Juga: Mana yang Lebih Mahal, Koin Kuno Pattern Atau Piedfort? Siap-siap Jadi Kaya

Oleh karena itu anda perlu mempelajari lebih jauh tentang koin jenis proof. Siapa tahu anda secara tidak sengaja mempunyai jenis koin ini.

Anda bisa menjualnya di lelang uang kuno dan bukan tidak mungkin akan mendapatkan uang yang banyak. ***

Halaman:

Editor: Gilang Candra Kirana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah